Rabu, 14 Maret 2012

Toolkit Laptop


1.         Gelang Anti Statik
Mengatur listrik statis di dalam tubuh manusia agar komponen dalam komputer/laptop tidak rusak.
2.         Obeng Satu Set
Untuk membuka, menutup, melepas dan merakit komponen dalam laptop dengan berbagai macam obeng.
3.         Pinset
Untuk membantu mengambil komponen yang relatif kecilagar pada saat pengambilan barang tidak jatuh.
4.         Tang
Untuk menjepit, memotong dan memutar komponen yang bersifat keras pada komponen laptop.
5.         Kuas
Unuk membersihkan kotoran yang bersifat kering
6.         Sikat Gigi
Untuk membersihkan kotoran yang sifatnya keras dan lembab.
7.         AVO Meter
Untuk mengukur tegangan, arus, hambatan, dan tanggungan pada komponen laptop.
8.         Pick Gitar
Untuk melepas dan mengungkit casing laptop.
9.         Penghapus Pensil
Memberisihkan pin konektor komponen dalam laptop seperti RAM dan wifi card.
10.     Solder dan perlengkapannya
Melepas dan memasang komponen yang tidak berkaki.
11.     Blower atau Solder Uap
Untuk melepas dan memasang komponen yang tidak terpakai.
12.     Lampu Meja
Untuk membantu penerangan dan melihat komponen yang relatif kecil.
13.     Mini Toolbox
memanage dan mengidentifikasi skrup pada saat memasang pula komponen laptop.
14.     DVD atau Flashdisk
Memfasilitasi latop yang berukuran 10 inch kembali untuk meminta aplikasi atau os dan utilitydi dalam laptop.
15.     Converter
Mengubah konektor SATA/IDE to USB
16.     Alat Tambahan
a.       Thiner A (utnuk membersihkan mainboardyang korosi atau terkena air.)
b.      Kawat Email (untuk menyambung jalur yang putus.)
c.       Kabel
d.      Flux (menjaga agar komponen yang dipanasi tidak rusak.)
e.      Schematic diagram laptop.
f.        Sobsi (plastic, kertas, alumunium.)
g.       Segel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar